Sabtu, 30 Juni 2018
Merestruktur Mental Emosional
Trerd @ Thera Afiat
*RESTRUKTUR MENTAL EMOSIONAL*
Jika anda sering mengalami suatu keadaan dimana perasaan anda sering terganggu tidak nyaman tidak berdaya bahkan kadang putus asa, seperti :
- Cemas berlebihan hingga panik.
- Mudah tersinggung, marah berlebihan meledak-ledak.
- Merasa tidak berharga terabaikan.
- Hidup terasa sempit, sepi, susah berkepanjangan.
- Dendam sakit hati tidak bisa memaafkan.
- Duka kehilangan berkepanjangn.
- Menjadi pelampiasan kekerasan dan pelecehan.
- Hubungan tidak sehat dengan anak, pasangan, orangtua, mertua, ipar, tetangga, sehinga mengganggu keharmonisan dalam rumah tangga.
- Hubungan tidak sehat dengan teman, mitra kerja sehingga menghambat kemajuan kesuksesan pekerjaan.
- Sering melakukan kebiasaan buruk, kecanduan.
- Merasa bagian tubuh sakit berkepanjangan sudah berobat namun tidak ditemukan masalah pada organ tubuh.
- Jodoh yang terhambat tak kunjung datang.
- Rezeki yang terhambat padahal sudah berusaha maksimal.
- Dan perasaan lainnya yang mengganggu menghambat kesehatan, kebahagiaan dan kemajuan hidup di segala aspek.
Jika anda mengalami hal itu, pertanda anda sedang mengalami gangguan mental emosional/psikologis.
Gangguan mental emosional adalah sebuah gangguan/hambatan mental emosional yang mengganggu menghambat anda untuk tidak melakukan hal yang sehat yang memberdayakan hidup anda sehingga hidup anda tidak sehat di segala aspek.
Gangguan mental emosianal ini ada karena ada suatu keadaan/kejadian yang mengawalinya (akar masalah) yang membuat mental emosional terganggu dan terbawa terus hingga saat ini.
Keadaan/kejadiaan yang mengawali bisa terjadi dari pengalaman diri sendiri atau pengalaman orang lain, cerita orang lain, Orangtua, teman, medsos, film, majalah dll yang menceritakan suatu keadaan/kejadian yang membuat mental emosional terganggu.
*Rumah Sehat Thera Afiat*, menawarkan kepada anda suatu metode pemulihan yang efektif untuk membantu anda terbebas dari gangguan mental emosional/psikologis.
*TrerD*
Thera Regression Emotional Release Disorder, suatu cara untuk merestrukturisasi keadaan mental emosional yang langsung di akar masalahnya sehingga terjadi perubahan mental emosional yang sehat dan berdaya.
Rumah Sehat Thera Afiat
Jln. Kelapa Sawit Raya Blok Dd No.15
Kelapa Gading.
Jakarta utara.
Dede Mustafa 081295055998
Verri JP . Telp. 08111494599
087883171247
Jumat, 22 Juni 2018
Vertigo dan Pencegahannya
Vertigo
Vertigo adalah sensasi berputar yg dapat terjadi kapan pun, meskipun tubuh Anda dalam keadaan berdiri tegak. Anda akan merasa seakan-akan lingkungan sekitar tampak bergerak, baik vertikal maupun horisontal. Seakan2 berputar. Efeknya bisa ringan ataupun berat hingga terjatuh ke lantai.
Penyebab vertigo
1. Serangan migrain
2.radang pada leher
3. Kelainan pada saraf
4. Gangguan penglihatan.
5.mabuk kendaraan
6. Mabuk alkohol/obat2an
7.adanya infeksi bakteri pada telinga
8.kekurangan oksigen ke otak
9. Stres
10.inveksi virus seperti common cold atau influenza.
Kalau karyawan biasanya karena tekanan pekerjaan.
Langkah pencegahan vertigo.
1. Tidur dengan posisikepala agak tinggi
2. Bangub pelan. Duduk dulu sebelum berdiri dari tempat tidur.
3.jangan membungkuk saat angkat barang.
4.jangan mendongakkan kepala
5.gerakan kepala secara hati2 bila posisi kepala horisontal.
Pengobatan
Pengobatan tradisional dengan urut atau bekam bisa hubungi :
Rumah Sehat Thera Afiat
Jln. Kelapa Sawit Raya Blok Dd No.15
Kelapa Gading.
Jakarta utara.
Telp. 08111494599
087883171247
Ibu Sholeh +62 896-2697-9941
Label:
Acupressure,
Bekam,
bekam medik,
Migrain,
Moksa,
Moksibushi,
Sakit kepala Berputar,
Thabib Verri JP MA,
Urut Tradisional,
verri jp,
Vertigo
Minggu, 17 Juni 2018
Kopi Baik Untuk Kesehatan
KOPI DIPUTUSKAN BAIK UNTUK KESEHATAN ANDA
Walaupun sudah sering dipelajari, efek kopi terhadap kesehatan masih terus menjadi perdebatan. Efek kopi terhadap hipertensi, misalnya. Satu studi bilang baik, sedangkan studi lainnya berkata tidak baik.
Untuk menyelesaikan perdebatan ini, Giuseppe Grosso selaku pakar epidemiologi nutrisi dari University of Catania, Italia dan timnya mempelajari 127 meta-analisis independen yang menyelidiki efek kesehatan dari kopi.
Beberapa dari studi ini juga melakukan uji coba secara acak, tetapi mayoritas menggunakan metode observasi terhadap kebiasaan mengonsumsi kopi dan kafein.
Tim peneliti dari University of Catania kemudian menilai kekuatan studi dan konklusi menggunakan skala, dari “Meyakinkan” ke “Terbatas”.
Dipublikasikan dalam Annual Review of Nutrition, tim peneliti berkata bahwa tidak ada satu pun studi yang menunjukkan bukti pada tingkat “Meyakinkan”.
Namun, beberapa yang menyatakan bahwa kebiasaan minum kopi dapat mengurangi risiko kanker antara 2 sampai 20 persen tergantung dari jenis kankernya dinilai “Memungkinkan”.
Hasil telaahan tim peneliti juga menemukan bahwa kopi dapat mengurangi risiko penyakit kardiovaskular hingga 5 persen, serta diabetes tipe 2 dan penyakit Parkinson hingga 30 persen. Orang yang terbiasa minum kopi juga memiliki risiko kematian lebih rendah selama durasi penelitian.
Meski demikian, kopi tidak selalu baik bagi semua orang. Salah satu kelompok yang harus menghindari kopi adalah ibu hamil. Beberapa studi yang mendapat nilai “Memungkinkan” menemukan hubungan antara konsumsi kafein dengan kenaikan risiko keguguran.
Menurut Grosso, hal ini karena janin tidak memiliki enzim untuk memtabolisme kafein. Akibatnya, kafein terakumulasi dan dapat menyebabkan keguguran. Grosso pun mengakui bahwa temuan-temuan ini baru “Memungkinkan”, tetapi untuk amannya, dia merekomendasikan agar ibu hamil berhenti atau sangat membatasi konsumsi kopinya.
Nah, tentang efek kopi terhadap darah tinggi dan kanker yang seringkali berubah-ubah, Grosso dan tim menemukan bahwa hal ini kemungkinan karena kegagalan studi dalam mengontrol kebiasaan merokok subyek, sebuah kebiasaan yang seringkali dilakukan bersama dengan mengonsumsi kopi.
Ketika studi hanya melihat subyek yang tidak merokok, data menunjukkan bahwa peminum kopi dalam tingkat sedang lebih terlindungi dari darah tinggi dan kanker.
Semua manfaat kopi ini, kata Grosso, karena kandungan fitokimia yang juga ditemukan dalam buah, sayur, cokelat, dan teh memiliki kemampuan antioksidan dan antiinflamasi. Kafein dan fitokimia juga memiliki efek positif terhadap enzim yang meregulasi fungsi ginjal, insulin, metabolisme glukosa, dan perbaikan DNA.
Oleh karena itu, Grosso dan tim pun mencapai konklusi bahwa kopi bisa menjadi bagian dari pola makan sehat.
Akan tetapi, kuncinya ada pada jumlah yang dikonsumsi. Manfaat maksimum dari kopi bisa didapatkan pada dosis empat hingga lima cangkir kopi, atau sekitar 380 hingga 475 miligram kafein, per hari.
Penulis: Shierine Wangsa Wibawa
Sumber: Washington Post
Kamis, 14 Juni 2018
Selamat Idul Fitri 1439 H
πΎππΎππΊππΎππΎ
Assalamu'alaikum Wr. Wb.
Saya beserta keluarga mengucapkan:
*_SELAMAT HARI RAYA IDUL FITRI_* 1 Syawal 1439 H.
"Taqobbalallahu minna wa minkum shiyamana washiyamakum"
Mohon maaf lahir batin..
πΌ
Wassalamu'alaikum Wr Wb
Rumah Sehat Thera Afiat
Verri JP & Keluarga
πΎππΎππΊππΎππΎ
Langganan:
Postingan (Atom)