Jumat, 13 Mei 2016

Tanggal Bekam Terbaik Bulan Mei 16



*WAKTU TERBAIK UNTUK BERBEKAM bulan MEI 2016

*Hari Terbaik untuk berBEKAM adalah 17, 19 dan 21 bulan Hijriah. ( HR Abu Hurairah )

*Gaya GRAVITASI BULAN sedang Kuat-kuatnya terhadap BUMI TERUTAMA di tanggal-tanggal GANJILnya sehingga kondisi Darah menjadi Bergejolak dan berada di Permukaan, jadi saat Manusia berBEKAM di waktu ini akan Maksimal dan Efektif untuk mengeluarkan Darah Statis,Darah Kotor,Racun-racun dalam darah dan Sumbatan-sumbatan Darah.

*Diperintahkan melakukan bekam pada pertengahan bulan, ketika cairan-cairan tubuh bergolak keras dan mencapai puncak penambahannya karena Gaya Gravitasi Bulan yang sangat Kuat, saat pertengahan Bulan”

*Imam asy-Syuyuthi menukil pendapat Ibnu Umar, bahwa berbekam dalam keadaan perut kosong itu adalah paling baik karena dalam hal itu terdapat kesembuhan.

*Maka disarankan bagi yang hendak berbekam untuk tidak makan-makanan berat 1-2 jam sebelumnya.

*Dari Abu Hurairah radhiallahu 'anhu, Rasulullah shalallahu 'alaihi wa sallam, bersabda:
“Barangsiapa berbekam pada hari ke-17, 19 dan 21 (bulan Hijriyah), maka ia akan sembuh dari segala macam penyakit.”
(Shahih Sunan Abu Dawud, II/732, karya Imam al-Albani)

*Sunnah Bekam pada Bulan MEI ini jatuh pada tanggal :

  -17 sya'ban 1437 H.                 Selasa 24 mei 2016

  -19 syaban 1437 H.
Kamis 26  mei 2016

 - 21 sya'ban 1437 H.
Sabtu 28 mei 2016

*Adapun manfaat Bekam adalah Untuk mengobati semua penyakit yang disebabkan kelainan darah karena :
1. Panas
2. Penuh
3. Kotor
4. Tersumbat
Contoh penyakitnya :
Kolesterol, Asam urat, borok, bisulan, jerawat, dan pembengkakan jantung .

Bekam di daerah Kelapa Gading, dan sekitarnya di Jakarta Utara .

Rumah Sehat Thera Afiat
Jl Kelapa Sawit Raya Blok DD no. 15
Kelapa Gading. Jakarta utara.

Telp. 08111494599
087883171247

Tidak ada komentar:

Posting Komentar